Rekomendasi Harga Mobil Suzuki Baru 2021 Bisa DP Dan Cicilan

Harga Mobil Suzuki 2021 –  Kendaraan Suzuki merupakan salah satu merek terkenal, merek ini sudah dikenal oleh banyak masyarakat. Di Indonesia, Suzuki berpengalaman sekali di bidang penjualan mobil.

Dengan harga mobil Suzuki baru 2021 terjangkau, Suzuki berhasil menarik minat masyarakat. Demi kesenangan pelanggan, mobil produksi Suzuki juga dilengkapi dengan berbagai fitur menarik. 

Suzuki seringkali memanfaatkan berbagai platform sebagai sarana untuk menjual berbagai mobil produksinya. Dengan berbagai tipe menarik, tentunya Suzuki selalu mengusahakan berbagai warna tipe mobil tersedia.

Ditambah adanya layanan secara maksimal segera diterapkan oleh Suzuki. Dan inilah berbagai tipenya:

1. Suzuki Jimny

Suzuki menghadirkan Suzuki Jimny, mobil ini mampu melewati berbagai macam jalan bermedan terjal. Selain itu Suzuki memberikan harga senilai 382 juta rupiah.

Didukung dengan ban berbahan kuat untuk melewati berbagai rintangan. Mobil ini dibeli dengan teknologi canggih serta mesin 4 silinder saja dengan 1,3 L.

2. Carry

Jumlah harga sepenuhnya senilai 111 juta rupiah, Suzuki Carry sudah didukung bahan bakar bensin berjumlah 42 liter.

Mobil ini dapat diisi oleh 3 orang pada bagian depan, serta bagian belakang kosong bisa diisi berbagai keperluan. Sedangkan untuk angsurannya bisa dicicil selama 48 kali sesuai dengan biaya setiap pembayarannya.

3. Suzuki Karimun Wagon R

Mobil Suzuki tipe ini dihargai senilai 120 juta rupiah, sudah dilengkapi mesin aluminium pada mobilnya. Suzuki juga memberikan berbagai fitur, mulai dari petrol, CNG serta LPG.

Pengendara bisa melakukan cicilan sebanyak 48 kali dan bisa sesuaikan dengan angsurannya. Serta bisa membayar dp sekitar 25% dari harga asli.

4. XL7

Dengan tipe XL 7, Suzuki turut menghadirkan mobil dilengkapi berbagai 6 varian didalamnya. Mobil ini juga dilengkapi dengan tipe crossover-SUV. Selain itu, mobil ini dapat menampung kapasitas secara maksimal.

Dibekali dengan 2 tipe mobil yakni mobil manual serta mobil otomatis. 

Serta memiliki tenaga serba kuat sampai 6 ribu rpm. Mobil ini dihargai sekitar 230 juta untuk termurah dan termahal senilai 267 juta rupiah. Setiap mobilnya sudah dibekali dengan mesin serba canggih. Dan memiliki daya sampai 6 ribu rpm serta mampu menampung torsi sampai 4,4 ribu rpm.

5. Suzuki Ertiga

Ertiga hadir ke hadapan masyarakat bisa dibeli untuk harga senilai 205 juta rupiah. Mobil ini memiliki kapasitas sebesar 7 kursi di dalamnya. Serta mampu menampung bensin secara maksimal hingga lebih dari 1 liter. Suzuki melengkapi ertiga dengan memberikan tenaga secara penuh sampai 103 hp. Dan ada banyak variasi pada Suzuki Ertiga ini.

 6. Ignis

Ignis memberikan harga terjangkau kepada para pelanggannya, pengendara bisa dicicil beberapa kali. Pengendara bisa bayar dp di depan muka sesuai dengan ketentuan pada dealer mobil.

Selain itu, mobil ini terlihat ringan dan tidak berat saat dijalankan. Mobil ini dilengkapi dengan daya tampung sampai 32 liter di tangkinya.

7. Suzuki Baleno

Suzuki Baleno ini dilengkapi teknologi mesin canggih, mobil ini memiliki kapasitas silinder secara maksimal. Dan memiliki harga terjangkau dan bisa dicicil dengan mudah.

Selain itu, hal ini didukung dengan 16 katup didalamnya. Serta mobil Baleno dibekali dengan sistem bahan bakar multipoint injection.

8. Suzuki APV Arena 

Suzuki APV Arena hadir dilengkapi desain menarik di bagian bodi mobilnya. Selain itu dihargai senilai 134 juta rupiah termurah dan termahal 238 juta rupiah. Ada varian MT R17, mulai dari dp sekitar 41 juta rupiah, bisa diangsur selama 60 bulan. Dengan angsuran senilai 5 juta rupiah pada varian pertama. 

Suzuki selalu menghadirkan berbagai produksi mobil berkualitas serta dilengkapi dengan varian menarik. Pengendara bisa melihat berbagai daftar harga mobil Suzuki baru 2021 dari termurah hingga termahal. Selain itu, bisa memilih mobil berdasarkan spesifikasi secara lengkap hingga berbagai keunggulannya. Semoga bermanfaat.

GAET Otomotif

Gaet.co.id | Gaet Otomotif Website peristiwa dan teknologi otomotif terlengkap Indonesia.Tips, modifikasi serta info terkini mengenai komponen dan aksesori kendaraan

Leave a Comment

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.