5 Merk dan Harga Dinamo Stater Avanza Terbaik
Dinamo stater sangat dibutuhkan ketika mobil bermasalah. Apalagi jika mobil tidak bisa menyala, salah satu hal perlu diperhatikan pertama kali adalah dinamo stater. Bagi pengguna mobil pribadi seperti mobil Avanza, tersedia berbagai macam merk. Harga dari dinamo stater juga sangat bervariasi, maka berikut terdapat lima merk dan harga dinamo stater Avanza terbaik akan diulas.
5 Daftar Harga Dinamo Stater Avanza Beserta Merk Yang Terbaik
1. Bendix Dinamo Stater Avanza Gigi 8
Ada kalanya ketika mobil tidak bisa hidup perlu memeriksa apakah ada kerusakan pada stater, terutama pada mobil avanza. Salah satu stater ini bisa digunakan adalah stater dengan merk Bendix Dinamo Stater. Harga dinamo stater avanza ini tergolong sangat murah hanya dibanderol dengan harga 75 ribu rupiah. Termasuk kedalam kategori turbo dan sparepart dengan berat 385 gram, barang asal lokal ini berhasil merebut pasar.
2. Denso Switch Dinamo Stater Avanza
Merk denso sudah tidak asing lagi terdengar. Denso merupakan merk asal Jepang telah berdiri sejak 12 Mei 1975. Denso switch dinamo ini tentu saja merupakan merk terjamin, telah melantai di pelopor pembuatan komponen otomotif seperti AC, busi, filter dan komponen lainnya.
Harga dinamo stater avanza ini seharga 275 ribu rupiah dengan kondisi baru, berat 500 gram. Meskipun dengan berat setengah kilo, pemasangan tidak sulit dilakukan. Cukup melakukan pemasangan seperti biasanya.
3. Assy Dinamo Stater Avanza
Assy dinamo stater ini mengusung berat 3,4 kilogram di kategori radiator dan kompenen mobil. Sebagai bagian dari mesin dengan fungsi menggerakkan mesin pada saat awal. Hasil putaran dinamo menghasilkan kompresi di ruang pembakaran sehingga bisa menciptakan injeksi. Injeksi ini membantu menyemburkan solar, menyebabkan mesin menyala.
Assy dinamo stater khusus Avanza ini menjadi sebuah pertimbangan cukup baik mendapatkan kelebihan dalam merk satu ini. Harga lumayan mahal seharga 425 ribu rupiah di platform belanja online. Tidak perlu ragu dengan keunggulan dari merk Assy, sudah melantai di pasaran otomotif sejak lama.
4. i0i Switch Dinamo Stater Avanza
Berat 300 gram, i0i switch dinamo ini masih berada dalam kategori merk dari Denso. Harga tiga ratus tiga puluh delapan ribu lima ratus rupiah di salah satu platform e-commerce online. Kualitas setara original, pemasangan juga mudah. i0i switch tidak akan membuat kecewa meskipun dengan bentuk cenderung kecil.
Ukuran kecil tidak bisa menjadi sebuah patokan kualitas sebuah barang, kecil belum tentu tidak berkualitas. i0i switch sering digunakan oleh masyarakat sebagai pamungkas menyelesaikan permasalahan mobil tidak bisa menyala.
5. 28100-bz200 Dinamo Stater Avanza
Dinamo stater Avanza ini cukup berat, 5000 gram atau setara dengan 5 kilogram. Harga dinamo stater Avanza ini masuk ke kategori termahal, seharga sejuta seratus tujuh puluh lima ribu rupiah. Dinamo ini diklaim dapat menyelesaikan segala permasalahan pada mobil tidak bisa menyala.
Meskipun begitu, pemasangan dinamo ini perlu dilakukan oleh seorang profesional agar tidak terjadi kesalahan di mobil. Perlu ketelitian tinggi juga kecakapan dalam mengganti dinamo. Karena dinamo adalah sumber penghantar dari solar sehingga bisa menyebabkan mobil menyala.
Dinamo stater tidak sulit ditemukan karena memiliki berbagai macam merk dan juga harga dinamo stater mobil Avanza memiliki berbagai jenjang harga. Di mulai dari termurah hingga harga cukup tinggi. Meskipun begitu, dinamo stater perlu diperhatikan dengan baik, tidak boleh asal membeli saja. Akan berakibat fatal apabila memakai produk salah.