GAET OTOMOTIF | Berita Otomotif Terlengkap – PT Honda Prospect Motor (HPM) terus berupaya untuk terus meningkatkan penjualan mobil di Tanah Air. Berbagai strategi pun diterapkan. Salah satunya dengan memberikan program bertajuk “Sehat Bersama Honda”. Program ini telah berlangsung sejak…
GAET OTOMOTIF | Berita Otomotif Terlengkap – Harganya mencapai setengah miliar. – Hadirnya CBR600RR melengkapi peluncuran serentak pilihan warna Tricolor pada seluruh model CBR series yang dipasarkan di Indonesia. CBR600RR memberikan sebuah energi dan gaya baru dalam revolusi desain, teknologi…
– Penyebab rem ambles bisa dari akibat pemakaian yang jorok atau tidak terawat. Sebagai bagian dari sistem keamanan di kendaraan, menjaga kinerja rem mobil agar tetap optimal sangatlah penting. Pasalnya, keselamatan berkendara berawal dari sini. Baik untuk kepentingan pengemudi…
– Pemerintah Provinsi DKI Jakarta sedang menggodok regulasi pembatasan usia kendaraan 10 tahun di Jakarta. Aturan ini rencananya diberlakukan secara resmi pada 2025 mendatang. Polusi udara adalah masalah utama kota-kota besar di dunia, seperti Jakarta. Gubernur DKI Jakarta, Anies…
GAET TIPS OTOMOTIF – Tabrakan mobil beruntun di jalan tol kadang terjadi, seperti di jalan layang Tol Cikampek. Penyebab adalah kelengahan pengemudi mobil yang lupa menjaga jarak aman dengan mobil di depannya. Musim hujan membuat jalan licin dan hujan deras…
– Jika melintas di kawasan Pangeran Antasari, Jakarta Selatan, ada sebuah bangunan baru yang berdiri megah dengan warna dominan abu-abu. Tempat ini adalah diler sepeda motor Motoplex Jakarta, hasil kerja sama Piaggio Indonesia dengan Gaia Moto. Berbeda dari diler…
GAET TIPS OTOMOTIF – Aki merupakan komponen penting kendaraan bermotor. Kamu pasti pernah merasa kesal saat hendak berangkat kerja namun mesin mobil atau sepeda motor tak bisa menyala karena aki soak. Dalam sebuah kendaraan bermotor, fungsi aki adalah menyediakan listrik…
GAET TIPS MOTOR – Nekat menerobos banjir masih dilakukan sejumlah pengendara sepeda motor. Mereka seakan tak takut dengan kondisi tunganggannya. Meski motor terlihat sehat dan bisa jalan setelah menerobos banjir, sebenarnya ada efek besar yang menanti. Sering menerobos banjir bisa…
GAET MODIFIKASI – Anda penggemar mobil retro atau sedang mencari tunggangan bergaya retro yang sedap dipandang? Nah, Anda dapat mengunjungi salah satu dealer mobil retro yang terletak di basement Blok M Mall, Jakarta Selatan, ini. Namanya Malique Selatan Djakarta, milik…
– Daihatsu Altis awalnya diproduksi Toyota Motor Corporation pada 2010. Kemudian di Mei 2012, diluncurkan sebagai kendaraan hybrid pertama Daihatsu di Jepang. Selanjutnya, Daihatsu Altis mengalami full model change pada Juli 2017. Selain eksterior stylish nan sporty serta interior…